Setiap Cobaan Datang Sebuah Proses Pendewasaan Diri |

Rezeki Tidak Mesti Gaji

Untukmu yang kini tengah bingung dan bersedih karena kehilangan pekerjaan, tidak usah berkecil hati dan berlama-lama frustasi. Ingatlah dengan bijak, tidak semua orang memang akan mempunyai gaji, tapi semua orang telah Allah jamin rezekinya dengan baik dan sempurna.

Jangankan manusia, hewan melata pun akan diberi rezeki. Lihatlah burung yang tinggal di sebuah pohon yang rindang. Pagi hari ia keluar mencari makan dalam keadaan perut kosong. Saat kembali ia telah kenyang dan masih sempat membawa beberapa makanan untuk anak-anaknya, bagaimana lagi dengan kita? manusia.

Lantas, bila kini kamu tengah dalam keadaan tak berdaya karena kehilangan yang menurutmu sumber rezeki, buang mindset yang demikian. Ingat, kamu masih punya Allah yang maha segalanya, dan Dia-lah dzat yang mengatur rezekimu

Gagal itu, saat kamu punya gaji bejibun, tapi kamu lupa sedekah, kamu lupa Allah. Mungkin kehilangan pekerjaan, adalah salah satu cara Allah mengembalikanmu ke kondisi semula, yang taat, yang rajin beribadah.

Gagal itu biasa, jatuh dan bangkrutpun adalah hal yang tak perlu kamu sesali, karena pasti dibalik kekacauan yang kamu alami ada kebaikan luar biasa yang menanti. Lagi pula, gaji itu datangnya dari manusia, tetapi rezeki datangnya dari Allah, dan pastinya akan datang kepadamu dari arah mana saja serta kapan saja?.

Selalulah bersyukur. Jika hari ini kamu kehilangan pekerjaan, maka bagaimana lagi dengan mereka yang kehilangan hidayah? Itu jauh lebih menyakitkan daripada apapun. Allah tahu kamu tak mampu, tidak mungkin Allah akan menyia-nyiakanmu. Percayalah, rezekimu itu masih ada, hanya saja caranya yang berbeda.

(Copas)

 

Apabila tulisan ini dirasa manfaat tolong bantu share ya Semoga jadi pahala jariyah bagi yang menulis dan anda yang membagikan

 

 

Share Article:

Leave a Reply


Notice: Undefined property: stdClass::$data in /home/fakt6635/public_html/wp-content/plugins/royal-elementor-addons/modules/instagram-feed/widgets/wpr-instagram-feed.php on line 4894

Warning: Invalid argument supplied for foreach() in /home/fakt6635/public_html/wp-content/plugins/royal-elementor-addons/modules/instagram-feed/widgets/wpr-instagram-feed.php on line 5567

Berita Terbaru

  • All Post
  • Autotekno
  • Beauty
  • Berita
  • Dunia
  • Ekonomi & Bisnis
  • Foto
  • Gaya Hidup
  • ILD
  • Konsultasi
  • Lifestyle
  • Nasional
  • Olahraga
  • Opini
  • Photography
  • Redaksi
  • Sosok
  • Travel
  • Uncatagories
  • Warna
    •   Back
    • Politik
    • Hukum
    • Daerah
    • Pendidikan
    • Wawancara
    •   Back
    • Peluang Usaha
    • Entrepreneur
    •   Back
    • Fashion
    • Kesehatan
    • Travelling & Kuliner
    •   Back
    • Motivasi
    • Inspirasi
    • Training & Seminar
    • Info Warga
    • Komunitas
Kenapa Rokok Diharamkan?

1.  Karena Allah Ta’ala berfirman: {وَيُحِلُّ لَهُمُ الطَّيِّبَاتِ وَيُحَرِّمُ عَلَيْهِمُ الْخَبَائِثَ} [الأعراف: 157] Artinya: “Menghalalkan…

FAKTAREVIEW

Mengulas Fakta Dibalik Berita

Join the family!

Sign up for a Newsletter.

You have been successfully Subscribed! Ops! Something went wrong, please try again.
Edit Template

faktareview

Mengulas Fakta Dibalik Berita

Semoga konten-konten faktareview.com yag hadirkan bisa dinikmati, bisa memenuhi kebutuhan informasi serta bisa ikut membangun kesadaran masyarakat  menuju masyarakat yang sejahtera, adil dan makmur.

Terimakasih Telah Berkunjung